Pestisida Dinilai Tingkatkan Jumlah Populasi Hama Wereng
Penggunaan pestisida buatan yang berlebihan dinilai mempengaruhi jumlah populasi dan meningkatnya intensitas serangan wereng batang coklat. Hal ini disebabkan pestisida tersebut telah menyebabkan matinya predator atau hewan pemnagsa alami wereng batang coklat. Demikian disampaikan Dekan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), Ir. Agus Nugroho Setiawan, MP dalam diskusi terbatas ‘Pengaruh Penggunaan Pestisida Buatan pada Hama