Kurikulum PTM Perlu Pembenahan
Kurikulum pembelajaran di PTM (Perguruan Tinggi Muhammadiyah) masih perlu banyak pembenahan. Saat ini, banyak sekali lulusan perguruan yang memiliki Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) tinggi namun ternyata belum mampu bekerja. Sebagian yang bekerja memang mampu bekerja sendiri, tapi kesulitan untuk bekerja secara tim. Perlu ada pembenahan dalam kurikulum dan sistem pembelajaran. Peta perkuliahan harus didasarkan pada