Belajar Pelafalan Bahasa Jepang Harus Konsisten
Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (PBJ UMY) kembali menerima kunjungan dari Kinjo Gakuin University, Jepang pada Jum’at (2/3) di Gedung K.H Ibrahim UMY. Kunjungan tersebut merupakan ketiga kalinya dan pada kesempatan tersebut keduanya berdiskusi tentang “Pembelajaran Bahasa Jepang (Pelafalan dan Intonasi)” serta menambah pemahaman terkait pertukuran budaya (Kouryuukai) atau Forum Budaya (Bunka