Silaturahim Aliansi Guru Besar Muhammadiyah, Berikan Gagasan Bagi Pendidikan Indonesia

Silaturahim Aliansi Guru Besar Muhammadiyah, Berikan Gagasan Bagi Pendidikan Indonesia

Juli 27, 2019, oleh: Editor Team

Muhammadiyah untuk pertama kalinya menggelar acara Silaturahim Aliansi Guru Besar Muhammadiyah (AGBM) seluruh Indonesia bertempat di Gedung AR. Fachrudin A lantai 5 kampus terpadu Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) pada Sabtu (27/07). Silaturahim yang diselenggarakan selama dua hari tersebut, diinisiasi oleh Majelis Diktilitbang PP Muhammadiyah. Pada acara Silaturahmi AGBM hari pertama tersebut, mencoba untuk menghimpun pemikiran

Alliance of Muhammadiyah Professors Contribute Ideas to Indonesian Education

Juli 27, 2019, oleh: Editor Team

For the first time, Muhammadiyah hosted a meetup of the Alliance of Muhammadiyah Professors (AGBM) from all over Indonesia at the AR. Fachrudin Building of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)’s Central Campus on Saturday (27/07). The event lasted for two days and was initiated by Muhammadiyah Central Board’s Bureau of Higher Education, Research, and Development (Diktilitbang).

TEMUALUMNI PASCASARJANA UMY AJAK SINERGIKAN ALUMNI DENGAN KAMPUS

Juli 27, 2019, oleh:

Dalam rangka menjalin silaturahmi dan sinergitas antara alumni dengan universitas, Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Yogyakarta mengadakan acara temu alumni dengan tema “Pascasarjana Berdaya, UMY Mendunia” yang diadakan pada hari Sabtu (27/7) di Gedung Kasman Singodimedjo UMY. Acara temu alumni yang diadakan pertama kali ini dihadiri lebih dari 100 alumni S2 dan S3 yang sudah menunjang karir

UMY Graduate Meetup Invites Synergy Between Alumni and Campus

Juli 27, 2019, oleh:

In order to strengthen the relationship and synergy between alumni and university, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)’s Graduates hosted an alumni meetup event themed “Postgraduates Strong, UMY Worldly” on Saturday (27/7) in UMY Central Campus’ Kasman Singodimedjo building. This meetup was attended by more than 100 graduates and postgraduates of UMY, with some of them attending

SEBI UMY Adakan Workshop Peningkatan Value Produk

Juli 27, 2019, oleh:

Trend bisnis di kalangan anak muda kini sudah semakin menjamur, khususnya di kalangan mahasiswa. Tentu saja untuk memulai berbisnis harus dibarengi dengan ilmu pengetahuan tentang bisnis yang baik agar bisnis yang dibangun nanti tidak mengalami kendala di tengah jalan. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melalui acara yang diselenggarakan oleh Student Entrepreneurship and Business Incubator (SEBI) UMY

SEBI UMY Hosts Product Value Improvement Workshop

Juli 27, 2019, oleh:

The business trend among today’s generation is increasing, especially among students. However, starting a business needs to be supported by good business knowledge for it to go smoothly.  To that end, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) made an attempt to increase its students’ business knowledge my having its Student Enterpreneurship and Business Incubator (SEBI) group host