UMY Mengabdi : Bagikan Face Shield Kepada PKU Muhammadiyah dan Polda DIY
Indonesia merupakan negara dengan tingkat kematian tenaga medis tertinggi di dunia selama masa pandemi COVID-19. Hal ini disebabkan karena kurangnya alat pelindung diri yang digunakan ketika menangani pasien COVID-19, sehingga virus bisa dengan cepat menyebar kepada para tenaga medis yang merupakan garda terdepan penanganan COVID-19. Selain itu faktor kurangnya tenaga medis di Indonesia karena tidak