Tingkatkan Kualitas Hasil Penelitian Dosen, LRI UMY Adakan Workshop Reviewer Buku

Tingkatkan Kualitas Hasil Penelitian Dosen, LRI UMY Adakan Workshop Reviewer Buku

Desember 15, 2021, oleh: Humas UMY

Dalam rangka meningkatkan luaran hasil penelitian dosen, khususnya publikasi ilmiah dalam wujud Buku Ajar, Monograf, Referensi, dan Book Chapter (Bunga Rampai) untuk kepentingan mutu akademik dan pengembangan ilmu pengetahuan di perguruan tinggi, Lembaga Riset dan Inovasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (LRI UMY) mengadakan Workshop Kapasitas Reviewer Buku pada Rabu (15/12) di ruang Sidang Utama Gedung AR

Dosen UMY Teliti Kestabilan Ekonomi Indonesia

Desember 15, 2021, oleh: Humas UMY

Sektor keuangan merupakan salah satu sektor yang sangat dinamis dan mudah terguncang, apalagi dalam kondisi pandemi COVID-19 seperti sekarang ini. Dengan latarbelakang ini, maka diperlukan suatu rancangan kebijakan oleh pemerintah guna menjaga stabilitas Lembaga keuangan, termasuk perbankan Syariah di Indonesia. Rancangan kebijakan ini dijelaskan oleh Dr. Dimas Bagus Wiranatakusuma, S.E., M.Ec., Dosen Program Studi Ekonomi,