Pentingnya Keterlibatan Perempuan dalam Politik
Dengan mayoritas penduduk yang menganut agama Islam, kontroversi mengenai boleh atau tidaknya kepemimpinan perempuan mengemuka sejak era reformasi yakni saat Megawati Soekarnoputri hadir menjadi perempuan presiden pertama di Indonesia menggantikan Abdurrahman Wahid yang lengser. Pro dan kontra mengenai adanya kepemimpinan perempuan berasal dari berbagai lapisan masyarakat dan kalangan; mulai dari para penggiat politik hingga kalangan