UMY Berikan Beasiswa 6,3 Miliar Untuk 5 Mahasiswa Baru Dokter dan Dokter Gigi

UMY Berikan Beasiswa 6,3 Miliar Untuk 5 Mahasiswa Baru Dokter dan Dokter Gigi

Agustus 20, 2024, oleh: Humas UMY

Sebagai salah satu upaya dalam melahirkan dokter muda untuk mengabdi kepada negara dan masyarakat, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) secara konsisten memberikan beasiswa. Salah satunya yakni Beasiswa Dokter dan Dokter Gigi UMY yang pada Tahun Ajaran 2024/2025 ini diberikan kepada 5 mahasiswa dengan total beasiswa 6,3 Miliar Rupiah. Penyerahan Surat Keputusan (SK) Beasiswa Dokter dan Dokter

Indonesia Masih Minim Tenaga Kesehatan

Agustus 20, 2024, oleh: Humas UMY

Hingga saat ini tenaga medis di Indonesia dapat dikatakan masih sangat minim. Sebanyak 423 puskesmas di Indonesia tanpa dokter dan 2991 puskesmas memiliki kekosongan pada profesi dokter gigi. Hal tersebut sebagaimana disampaikan oleh Direktur Jendral (Dirjen) Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia (RI), drg. Arianti Anaya, MKM. Arianti menyampaikan data tersebut dalam acara penyerahan