Peduli Ekosistem Lingkungan, Guru Besar UMY Teliti Material Komposit dengan Hibridasi Serat Alami dan Serat Gelas
Material komposit berpenguat sintesis sebagai bahan kebutuhan pembuatan berbagai macam alat pendukung kegiatan sehari-hari memiliki efek dan dampak yang berbeda. Terutama yang berbahan serat sintesis, karena dapat menimbulkan masalah lingkungan akibat limbah bekas pakai produk yang dihasilkan, sehingga memerlukan waktu yang lama untuk penguraiannya secara alami. Permasalahan ekosistem lingkungan ini menjadi hal yang disoroti oleh