Sharing Ekonomi Jadi Alternatif Sistem Kapitalisme di Indonesia
Dalam memenuhi hakikatnya sebagai makhluk sosial, manusia tidak dapat hidup sendiri dan selalu membutuhkan bantuan dari manusia lain. Demi mewujudkan eksistensi manusia, konsep berbagi sudah menjadi ketetapan yang bersifat universal termasuk di dalam sistem ekonomi. Melalui ceramah Idul Adha yang disampaikan Prof. Dr. Mukti Fajar Nur Dewata, S.H., M.Hum. pada Rabu (28/6) di Universitas Muhammadiyah