Liga Istimewa U-40 Jadi Bukti Komitmen UMY di Bidang Sepak Bola
Setelah berjalan selama kurang lebih lima bulan, liga sepakbola bagi para pemain berusia lanjut telah menggelar laga final pada Minggu (19/3). Liga ini, yang juga disponsori oleh Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) lebih dikenal dengan nama Liga Istimewa UMY U-40 dan diikuti lebih dari 100 tim yang berasal dari seluruh DIY dan Jawa Tengah, dengan total