Raih Akreditasi “A” Teknik Mesin UMY Semangat untuk Terus Berprestasi
Kabar membanggakan datang dari Prodi Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (Prodi TM UMY). Sesuai keputusan yang dikeluarkan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) melalui Surat Keputusan (SK) BAN-PT Nomor 4677/SK/BAN-PT/Akred/S/VIII/2020 yang ditetapkan pada Selasa (18/8) menyatakan bahwa TM UMY berhasil mengubah status akreditasi yang sebelumnya “B” menjadi “A” dengan skor 364 . Ada 7 standar