UMY Mengabdi Bagikan Sahur dan Takjil Untuk Mahasiswa
Menyambut bulan suci Ramadhan di tengah pandemi Covid-19 yang masih belum berakhir menjadikan suasana Ramadhan berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, termasuk bagi para mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) yang masih bertahan di wilayah kampus karena tidak bisa pulang ke kampung halamannya masing-masing. Tutupnya beberapa warung makan menjadi permasalahan tersendiri bagi para mahasiswa terkait dengan akses untuk