Peran Ideologisasi Muhammadiyah di Sosial Kemasyarakatan
Belakangan ini, Indonesia sedang berada dalam suasana politik yang sangat bergejolak. Pihak-pihak yang bertarung di pangung politik kerap kali mengeluarkan pernyataan atau tindakan yang dapat menimbulkan perpecahan di Tanah Air. Untuk itu, Muhammadiyah memilki peran penting sebagai penengah dan selalu melakukan dakwah politik sosial agar masyarakat tidak megalami perselisihan yang dapat menimbulkan perpecahan. Ketua Pimpinan