UMY Terima Kunjungan 2 Profesor Jepang
Dua profesor asal Jepang melakukan kunjungan ke Program Pascasarjana UMY pada Rabu (20/2). Kedua profesor tersebut yakni Prof. Mitsuo Nakamura, Ph.D dan Prof. Tokoro Ikuya Ph.D dari Chiba University dan Tokyo University of Foreign Studies. Keduanya berkunjung ke UMY dalam rangka mengerjakan project tamu yang bertujuan untuk mempelajari Islam dan Muhammadiyah. Dalam sambutannya, Prof. Nakamura