Berlatih Wirausaha Penting Dimulai Sejak Mahasiswa
Mimpi untuk menjadi wirausahawan muda dan sukses yang banyak diidamkan oleh para mahasiswa, tentu harus dimulai dengan berlatih untuk berwirausaha sejak dini. Maka untuk memfasilitasi hal tersebut, Student Entrepreneurship and Business Incubator (SEBI) UMY mengadakan Expo Kewirausahaan Mahasiswa di Lapangan Bintang UMY pada Selasa (19/04). Rektor UMY, Prof. Bambang Cipto, M.A mendukung diselenggarakannya Expo Kewirausahaan