List Berita

Apalah Arti Nilai A, Saat Tidak Bisa Membunyikannya

Januari 2, 2012, oleh:

Penelitian harus memiliki manfaat. Selain manfaat, tolak ukur penelitian yang unggul adalah bagaimana sebuah penelitian atau riset dapat memberikan dampak. Artinya, ada pencapaian-pencapaian baru yang bisa ditunjukkan. Ketika menulis, seorang peneliti harus bisa membaca dengan baik kemanfaatan tulisannya. Karena apalah arti nilai “A”, saat tidak bisa membunyikannya. Hal ini disampaikan oleh Dr. Yulizar D. Sandrego,

Pakar Hukum Jepang Kunjungi FH UMY

Desember 29, 2011, oleh:

Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (FH UMY) menerima kunjungan tiga akademisi  dari Jepang.  Mereka adalah Prof. Kusano Yoshiro, Prof. Tatsuki Inada, dan Dr. Nagao Satoru. Ketiganya berasal dari School of Law Gakushuin University, Tokyo. Kunjungan ini dilakukan dalam rangka menjalin kerjasama Fakultas Hukum Gakushuin University dengan FH UMY. Dalam pertemuan ini, FH Gakushuin menawarkan kemungkinan memberikan beasiswa

Ners Merupakan Profesi Yang Langka

Desember 29, 2011, oleh:

Ners merupakan profesi yang difokuskan pada perawatan individu, keluarga, dan masyarakat sehingga mereka dapat mencapai, mempertahankan, atau memulihkan kesehatan yang optimal dan kualitas hidup dari lahir sampai mati. Tidak semua orang ingin menekuni profesi ini maka saat ini profesi ners merupakan profesi yang langka baik di Indonesia maupun luar negeri. Hal ini disampaikan oleh Drs.

Teliti Padi Kualias Tinggi, UMY Jalin Kerjasama dengan Alwyni International Capital

Desember 28, 2011, oleh:

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) mengadakan penandatanganan kerjasama dengan sebuah perusahaan Arab SaudiAlwyni International Capital (AIC) dalam mengembangkan pada basmati di Yogyakarta. Penandatangan kerjasama yang diadakan Rabu (28/12) di Ruang Sidang Komisi Gedung AR Fahruddin A Kampus Terpadu UMY ini dihadiri Rektor UMY, Dasron Hamid, M.Sc., Presiden Direktur AIC Farouk Abdullah Alwyni, Wakil Bupati Gunungkidul Immawan wahyudi,

Tingkatkan Tri Darma PT, UMY Hibahkan 700 Juta

Desember 28, 2011, oleh:

Untuk Dosen Tri Darma Perguruan Tinggi yang meliputi pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat merupakan sesuatu yang menjadi perhatian bagi setiap perguruan tinggi. Untuk itu melalui Lembaga Penelitian, Pengembangan Pendidikan, dan Pengabdian Masyarakat Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (LP3M-UMY) memberikan hibah sebesar 700 juta rupiah bagi para dosen untuk melaksanakan Tri Darma tersebut. Hal ini disampaikan oleh Dr.

Buya Syafii: Ganti NKRI jadi NPRI

Desember 27, 2011, oleh:

Penerapan desentralisasi di Indonesia menurut Buya Syafii Ma’arif belum mencapai tujuan. Hal ini menggelitik Syafii untuk mengusulkan bentuk negara Indonesia dari Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) menjadi Negara Persatuan Republik Indonesia (NPRI). Menurutnya, konsep negara federasi seperti Malaysia, Swiss maupun Jerman agaknya lebih tepat agar pemimpin tidak melihat Indonesia dari Jakarta, atau Jawa saja. Syafii

Mahasiswa UMY Ciptakan Alat Deteksi Curah Hujan Tepat Guna

Desember 27, 2011, oleh:

Para petani kini disulitkan untuk memperkirakan waktu tanam dan panen padi atau tanaman lain. Selama ini para petani cenderung menentukannya dengan tradisi yang telah ada secara turun temurun dengan melihat siklus curah hujan yang teratur. Namun, curah hujan yang saat ini mengalami siklus tidak menentu. Hal ini membuat petani kesulitan untuk memproduksi dengan kualitas terbaik

PROGRAM CSR PERUSAHAAN: KERJASAMA PRODI MANAJEMEN DAN PT PHAPROS.Tbk.

Desember 24, 2011, oleh:

Penandatangan Kerjasama yang dilakukan antara Pusat Pengembangan Manajemen (Prodi Manajemen) dengan PT Phapros beberapa waktu yang lalu hari ini melangkah pada kegiatan ketiga. Pada kegiatan pertama Prodi Manajemen melalui Pusat Pengembangan Manajemen (PPM) dipercaya untuk mengalokasikan 240 juta dana CSR kepada UMKM yang menjadi binaan PPM. Kucuran dana ini memberikan kesempatan kepada PPM untuk memberikan

PRODI MANAJEMEN: WORKSHOP KEPALA SEKOLAH SMA/SMK SE DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Desember 24, 2011, oleh:

Hari Sabtu ini, 24 Desember 2011, Program Studi Manajemen menyelenggarakan Workshop Kepala Sekolah SMA dan SMK Muhammadiyah se Daerah Istimewa Yogyakarta. Acara ini diselenggarakan dengan tujuan membangun jejaring kerjasama yang sinergis antara amal usaha Muhammadiyah bidang Pendidikan khususnya tingkat SLTA dan Perguruan Tinggi, mendorong peningkatan kualitas pendidikan di lingkungan Muhammadiyah. Berdasar data, amal usaha Muhammadiyah

Kalangan Akademisi Jadi Favorit Capres 2014 Versi Wong Jogja

Desember 23, 2011, oleh:

Masyarakat Yogyakarta lebih menginginkan calon presiden (capres) 2014  yang berasal dari kalangan akademisi dibanding kalangan profesi lain, bahkan politisi sekalipun. Dari 510 orang responden, yang merupakan warga Yogyakarta, sebanyak 129 responden memilih Capres dari profesi akademisi. Kalangan birokrat hanya dipilih oleh 108 responden, sedangkan politisi 95 responden, sisanya menginginkan capres dari kalangan pengusaha, tokoh agama,

Pemerintah Malaysia Gandeng FH UMY Kaji Sistem Administrasi Tanah Pra dan Pasca Bencana di Indonesia

Desember 22, 2011, oleh:

Bencana alam seperti gempa bumi, banjir, tsunami, dan tanah longsor saat ini menjadi sebuah kejadian yang semakin sering terjadi di negara-negara Asia Tenggara. Hal ini menuntut setiap elemen termasuk institusi pendidikan dan pemerintah di Asia Tenggara untuk mengkaji masalah ini lebih dalam. Sistem perundang-undangan tentang Administrasi tanah, menjadi penting dalam meminimalisasi permasalahan yang timbul jika