List Berita

Bencana Alam, Kesalahan manusia dalam Pengelolaan Alam

April 29, 2011, oleh:

Berbagai bencana alam yang terjadi belakangan ini seperti banjir, tanah longsor, kekeringan, badai, topan dan sebagainya sebenarnya bukan sekedar fenomena alam biasa tetapi merupakan buah dari perbuatan manusia yang telah salah mengelola alam. Banjir dan tanah longsor pada musim penghujan terjadi akibat manusia merusak hutan sehingga semakin sedikit tempat untuk menampung air hujan, dan sebagai

Rumah Sakit yang Sudah Terakreditasi Masih Minim

April 28, 2011, oleh:

Akreditasi merupakan bentuk pengakuan yang diberikan kepada pemerintah pada rumah sakit yang telah memenuhi standar yang ditentukan. Menurut undang-undang, akreditasi rumah sakit bersifat wajib dengan tujuan meningkatkan mutu pelayanan.  Namun begitu  hingga saat ini jumlah rumah sakit yang sudah terakreditasi masih sangat minim. Data tahun 2009 menunjukkan baru hanya 62% atau 802 rumah sakit yang

Good Governance Bagai Dua Sisi Mata Uang

April 23, 2011, oleh:

Good Governance merupakan konsep tata kelola, penyelenggaraan dan administrasi pemerintahan yang baik demi kepentingan stakeholders. Secara prinsip, konsep good governance sangat tepat untuk diaplikasikan karena terbukti dapat meningkatkan kinerja pelayanan publik. Namun di sisi lain, kita tetap harus kritis dan waspada mengingat good governance merupakan paket neo-lberalisme yang diusung Bank Dunia yang boleh jadi menggiring

Beragam penghargaan dalam pidato Milad ke-30 UMY

April 20, 2011, oleh:

Dalam perayaan Milad ke-30 tahun ini, diumumkan beberapa penghargaan yang meliputi Teaching Award, Research Award, dan Staf Administrasi Award, Media Award, serta mahasiswa berprestasi. Dosen Fakultas Hukum UMY, Iwan Satriawan, S.H., M.Cl., M.Hum meraih teaching award bersama dengan Dosen Fakultas Teknik, Anita Widianti, S.T., M.T., dan Dosen FISIPOL, Dr. Suranto, M.Pol. Pada kesempatan yang sama,

KOMAHI UMY Ajak Mahasiswa HI se-Jogja Ikuti Turnamen Futsal

April 18, 2011, oleh:

Sejak lama, olahraga sepakbola menjadi olahraga yang paling diminati tidak hanya di negara-negara jawara seperti Brazil, Italia, atau Inggris misalnya, sepakbola juga tenar hampir ke seluruh penjuru dunia termasuk Indonesia. Kegemaran akan sepakbola ini kemudian banyak dikonversi orang menjadi olahraga futsal. Keuntungannya, futsal menggunakan lapangan yang berukuran jauh lebih kecil sehingga lebih mudah dimainkan. Kegemaran

Profesi Dokter Gigi Masih Terpusat di Pulau Jawa

April 18, 2011, oleh:

Saat ini profesi dokter gigi yang ada belum sepenuhnya merata di seluruh wilayah Indonesia. Masih terpusat di wilayah pulau Jawa. Selain itu pelayanan dokter gigi juga belum benar-benar menyentuh segala aspek masyarakat. Demikian disampaikan Kepala Program Studi Kedokteran Gigi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), drg. Hastoro Pintadi Sp. Prost ketika memberikan sambutan dalam Seminar Seminar Sehari

UMY-CGG Jerman Tandatangani Nota Kesepahaman

April 18, 2011, oleh:

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) terus berusaha meningkatkan kualitas mahasiswa dan menghasilkan lulusan yang berwawasan dan berstandar internasional. Demi mewujudkan hal tersebut, berbagai program dan rencana aksi telah dicanangkan. Salah satunya dengan menjalin kerjasama yang intensif dengan berbagai pihak yang kompeten. Salah satu kerjasama yang dijalin adalah dengan Center for Good Governance (GCG) yang merupakan salah

UMY Blog Contest 2011

April 15, 2011, oleh:

Setelah sukses dengan pemilihan blog untuk staff UMY (Blog Kontes I) yang diikuti lebih dari seratus staff UMY dan untuk mahasiswa (Blog Kontes II 2010) yang diikuti lebih dari empat ratus peserta, UMY kembali membuka blog kontes ke III. Blog kontes kali ini diperuntukkan bagi staff dan mahasiswa aktif UMY. Hadiah yang disediakan lebih banyak

Kurangi Ketersediaan Pangan, Upaya Mencegah Pertumbuhan Populasi Ulat

April 15, 2011, oleh:

Pemangkasan daun-daun tanaman yang rindang secara parsial atau sebagian dapat mengurangi berkembangnya populasi ulat bulu. Hal ini karena dengan dipangkas selain mengurangi ketersediaan pangan bagi ulat tersebut juga dapat memudahkan sinar matahari untuk masuk ke sela-sela daun. Sehingga dapat mencegah menetasnya telur-telur ulat bulu yang siap menetas.

Prodi Bahasa Inggris UMY Targetkan 20% Mahasiswa Mengajar pada 2011

April 15, 2011, oleh:

Institusi pendidikan tingkat universitas pada dasarnya merupakan sarana pengembangan kemampuan dengan diberikannya ilmu di perkuliahan. Kemampuan yang sering disebut hardskill tersebut selanjutnya dirangkum dalam nilai akhir setiap semesternya sebagai tugas setiap mahasiswa. Lebih jauh dari hal tersebut, Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Muhammdiyah Yogyakarta (PBI UMY) juga menuntut mahasiswanya untuk memiliki kualifikasi mengajar sebelum lulus.

Tim Mahasiswa Fakultas Ekonomi UMY maju Kompetisi Pajak tingkat Nasional

April 15, 2011, oleh:

Adanya perdagangan bebas sebagai dampak dari era globalisasi saat ini menjadikan kompetisi dalam dunia perdagangan pun semakin meningkat. Hal ini jugalah yang dirasakan para pedagang lokal saat kompetitor asing masuk Indonesia. Untuk itu, Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) sebagai bentuk usaha yang jumlahnya dominan di Indonesia perlu mendapatkan perhatian lebih dari pemerintah.

Pelatihan Prosedur Exspor PPM FE UMY

April 14, 2011, oleh:

JADILAH TENAGA PROFESIONAL DI BIDANG EKSPOR Kegiatan Ekspor merupakan bidang yang sangat luas, terkait dengan banyak pihak seperti : Eksportir, Importir, Perbankan, Cargo, dan Instansi lain. Tenaga profesional di bidang ini harus kompeten dalam melaksanakannya mulai dari penyiapan dan pengisian dokumen ekspor hingga pembayaran melalui L/C. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut Pusat Pengembangan Manajemen (PPM) FE