UMY Siap Berangkatkan 116 Mahasiswa untuk Student Exchange
Sebanyak 116 mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) siap diberangkatkan ke luar negeri untuk melakukan Student Exchange. Program Student Exchange ini merupakan program rutin UMY yang dilakukan dalam upaya menjadi universitas yang muda dan mendunia, serta memberikan kesempatan besar bagi mahasiswa UMY dalam mendapatkan pengalaman belajar di luar negeri. Kepala Lembaga Kerja Sama dan Internasional UMY,