Event

UMY Tanam 1200 Pohon di Merapi

Februari 13, 2012, oleh:

Pasca erupsi Merapi 2010, Desa Kepuharjo digolongkan sebagai daerah zero off (tidak bisa dihuni lagi). Bekas desa ini akan dijadikan hutan lindung kawasan Taman Nasional Gunung Merapi oleh pemerintah DIY. Untuk itu, Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Yogyakarta turut andil dalam rangka penghijauan tersebut. FP UMY menyediakan bibit dan membantu penanaman kembali/reboisasi kawasan desa Kepuharjo dengan menanam 1200

7 Mahasiswa HI UMY Ikuti Program Pertukaran Pelajar di Malaysia

Februari 9, 2012, oleh:

Sebanyak 7 Mahasisiwa Kelas Internasional Program Studi Hubungan Internasional Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (HI UMY) mengikuti program pertukaran pelajar ke Malaysia padaStudent Exchange Program 2012 hasil kerjasama UMY dengan Universiti Utara Malaysia (UUM). Ketujuh mahasiswa tersebut akan mengikuti perkuliahan di College of Law, Government and International Studies (COLGIS) UUM selama 6 bulan terhitung 11 Februari mendatang. Mereka adalah Feriana Keshindarti, Lailatul

Banyak BLU Belum Mampu Kelola Keuangan

Februari 9, 2012, oleh:

Sejak diberlakukannya Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 mengenai Badan Layanan Umum (BLU), banyaknya insitusi pemerintah berubah menjadi BLU diharapkan dapat memperbaiki kinerja penyelenggaraan pelayanan publik. Namun kenyataanya, sejumlah BLU justru kesulitan beradaptasi dengan sistem pengelolaan keuangan ala BLU. Akibatnya, harapan perbaikan kinerja pun tidak berjalan baik. Demikian disampaikan Atik Septi W. M.Si, Dosen Ilmu

Mahasiswa UMY Jadi Juara Pertama di Thailand

Februari 9, 2012, oleh:

Saat ini kepiting dan udang hanya dimanfaatkan dagingnya saja, sementara cangkangnya dibuang. Akhirnya cangkang tersebut hanya menjadi limbah yang tidak terpakai. Padahal, cangkang kepiting, udang, maupun kulit kerang mengandung zat yang disebut chitosan, yang mampu mempercepat penyembuhan luka, misalnya luka bakar. Selain cepat dan efektif, chitosan yang kemudian dibuat salep juga menjadi obat yang ekonomis, karena bahan dasarnya dapat

Mahasiswa UMY Kembangkan Alat Pengukur Tubuh Ideal

Februari 4, 2012, oleh:

Pengukuran tubuh ideal secara manual dirasa merepotkan. Harus ada operator yang mengukur berat dan tinggi badan. Untuk mengukur tubuh ideal, bagi seleksi calon TNI, Polisi, atau para pencari kerja lebih praktis dengan alat digital. Bila ada alat yang secara otomatis bisa mengukur tubuh yang ideal, selain lebih praktis, datanya pun akan lebih akurat. Hal ini

UMY Kirim Staf Urusan Internasional ke UUM-Malaysia

Februari 4, 2012, oleh:

Arus komunikasi di era globalisasi sekarang ini memberikan tantangan yang semakin kompleks. Kondisi Ekonomi, politik, sosial dan budaya menjadi saling berhubungan di antara negara-negara, termasuk di dunia pendidikan yang melampaui batas teritorial. Dalam hal ini, sebuah lembaga pendidikan tinggi diharapkan memiliki pengelola yang benar-benar memahami dinamika internasional. Terkait hal tersebut,  UMY mengirimkan 3 Staf-nya untuk

Dua RSUD Jadi RS Pendidikan Utama UMY

Februari 2, 2012, oleh:

Rumah Sakit Pendidikan merupakan salah satu komponen utama dalam pelaksanaan program pendidikan dokter. Untuk mewujudkan hal tersebut UMY telah berhasil mendampingi  RSUD Salatiga dan RSUD Bantul memperoleh predikat sebagai Rumah Sakit Pendidikan tipe B. Demikian disampaikan oleh dr. Suryanto, Sp.PK  Sekretaris Program Studi Profesi Dokter Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (FKIK-UMY) saat

Anggota Harus Paham Prinsip Koperasi

Februari 1, 2012, oleh: Humas UMY

Koperasi harus berpegang teguh pada prinsipnya. Bila tidak, koperasi akan sulit untuk maju. Masing-masing anggota harus sadar betul mengapa berkoperasi dan tahu koperasi itu apa. Saat ini, banyak yang sudah berkoperasi namun tidak tahu prinsip berkoperasi. Hal tersebut disampaikan oleh Ahmad Ma’ruf, Dosen Ilmu Ekonomi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dalam acara “Pelatihan Koperasi” bagi Karyawan UMY,