Mahasiswa Australia Jalani Program New Colombo Plan di UMY
Kerja sama Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) dengan banyak universitas luar negeri menjadi salah satu misi UMY untuk menjadi International Reputable University pada 2020 mendatang, salah satunya UMY bekerja sama dengan Curtin University Australia dalam program New Colombo Plan yang didukung langsung oleh pemerintahan Australia. “Ada 5 mahasiswa dari Curtin University yang mengikuti program ini dan