Liputan Berita

Angka Perceraian dan Pernikahan Usia Dini Masih Tinggi, Dosen UMY Galakan Gerakan Anti Perceraian

Februari 28, 2019, oleh:

Dewasa ini, angka pernikahan di Kabupaten Sleman masih terbilang cukup tinggi. Pada tahun 2017 tercatat ada 89 dispensasi pernikahan dini pada data Pengadilan Agama Setempat (PA). Bahkan pada tahun 2015 dan 2016 angka itu berada di atas 100. Melihat fenomena ini, dua dosen Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melakukan program pengabdian masyarakat

Warung Prancis of UMY Promotes Tolerance through French Sweet Cuisine

Februari 28, 2019, oleh:

Warung Prancis of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) conducted a cross-cultural discussion in a different way by telling myths in Indonesia and France and a French cuisine cooking lesson on Wednesday (27/2). Called La Chandeleur, the event serves a theme of Crêpe et Superstitieux. The La Chandeleur was an annual event held by Warung Prancis of

Warung Prancis UMY, Sampaikan Toleransi Melalui Kudapan Manis Asal Prancis

Februari 28, 2019, oleh:

Warung Prancis Universitas Muhammadiyah Yogyakara (UMY) kembali mengadakan diskusi lintas budaya dengan cara yang berbeda, yaitu dengan cara bercerita mengenai mitos – mitos yang ada di berbagai daerah di Indonesia dan Prancis dan juga memasak makanan khas Prancis, Rabu (27/2). Kegiatan yang bernama La Chandeleur memiliki tema Crêpe et Superstitieux diikuti oleh puluhan mahasiswa dari

Alleviating Risks of Pregnancy, TBM ALERT of UMY Conducts a Free Pregnancy Check-Up

Februari 27, 2019, oleh:

Maternal Mortality Rate (MMR) in Yogyakarta is still relatively high, reaching 86 people per year. Therefore, Medical Assistance Team of Asy-Syifaa’ Life Emergency Rescue Team (TBM ALERT) of Faculty of Medicine and Health Science (FMHS) of Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) conducted a  free pregnancy test, often known as Antenatal Care (ANC) and Ultrasonography (USG) at

Kurangi Resiko Kandungan, TBM ALERT UMY Adakan Pemeriksaan Kehamilan Gratis

Februari 27, 2019, oleh: Editor Team

Angka Kematian Ibu (AKI) hamil di Daerah Istimewa Yogyakarta masih terbilang tinggi yaitu 86 AKI per tahunnya. Untuk itu Tim Bantuan Medis Asy-Syifaa’ Life Emergency Rescue Team (TBM ALERT) Fakultas Ilmu Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (FKIK UMY) mengadakan pemeriksaan kehamilan Antenatal Care (ANC) dan Ultrasonography (USG) secara gratis dalam rangka memperingati Milad

UMY Introduces Djarnawi Hadikusumo to Muhammadiyah Cadres

Februari 26, 2019, oleh:

Muhammadiyah was established in 1912. Through a long journey, Muhammadiyah always adheres to its principle to be the greatest movement in Indonesia. Muhammadiyah has had many influential figures. As one of the superior Muhammadiyah universities, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) refuses to take aside the figures as historical heroes. UMY sees the importance to introduce those

UMY Kenalkan Sosok Djarnawi Hadikusumo, Untuk Kader Muhammadiyah Yang Unggul dan Islami

Februari 26, 2019, oleh:

Sejak tahun 1912 Muhammadiyah sudah hadir untuk bangsa. Dalam perjalananya hingga saat ini Muhammadiyah tetap teguh pada pendirian hingga menjadi Organisasi Masyarakat yang besar di Indonesia, hingga saat ini telah banyak tokoh-tokoh berpengaruh di Indonesia yang lahir dari rahim Muhammadiyah. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) sebagai salah satu kampus unggulan Muhammadiyah, tidak ingin begitu saja melupakan

Sains Pertanian Harus Pastikan Keberlanjutan

Februari 26, 2019, oleh:

Untuk Indonesia, pertanian merupakan bagian dari sejarah panjang dari bangsa dan merupakan bentuk dari budaya rakyat negara. Bahkan disebutkan oleh Soekarno, pertanian merupakan hidup matinya sebuah bangsa karena banyak hidup dari masyarakat dari sebuah negara bergantung padanya. Dengan majunya teknologi, corak pertanian di berbagai belahan dunia sudah banyak berubah dari yang sederhana hingga terindustrialisasi. Perubahan

Agricultural Sustainability Must Be Ensured

Februari 26, 2019, oleh:

Agriculture is an important part of Indonesia’s history and civilization. Even Soekarno once stated that the fate of a country depends on its agricultural sector. With advancement of technology, styles of agriculture have significantly changed, from simple innovation to industrialized one. The change of agricultural styles causes many interpretations in the sector, urging improvement to

Collaborating with four Countries, Master of Nursing of UMY Prepares to Confront Industrial Revolution 4.0.

Februari 26, 2019, oleh:

UMY aspires to become an International Reputable University in 2020. Therefore, many international level activities have been conducted to achieve the objective. UMY has held a number of activities focusing on quality improvement of students and alumni. The improvement aims to prepare international students to face ASEAN Economic Community (AEC) and technology development in Industrial

Berkolaborasi dengan 4 Negara, Magister Ilmu Keperawatan UMY Siap Hadapi Era Industri 4.0

Februari 26, 2019, oleh:

Sudah menjadi cita-cita Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) untuk menjadi International Reputable University pada tahun 2020 mendatang, berbagai kegiatan bertaraf internasional sudah menjadi santapan sehari-hari kampus muda mendunia ini. Beragam kegiatan internasional tersebut tentu berfokus dalam peningkatan kualitas mahasiswa serta lulusan UMY yang berkelas Internasional sehingga dapat bersaing dalam Masyarakat Ekonomi Asean (MEA). Selain itu juga